Wahana TV | Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menkomarves) Luhut Binsar Pandjaitan menilai julukan ‘lord’ yang disematkan padanya dalam konten video yang dibuat Haris Azhar dan Fatia Maulidiyanti bermakna negatif dan dianggap ngenyek atau menghina.
Luhut pun mengaku sedih dengan panggilan tersebut. Hal itu disampaikannya saat menjadi saksi dalam persidangan kasus pencemaran nama baiknya dengan terdakwa Haris Azhar dan Fatia Maulidianty yang digelar di Pengadilan Negeri Jakarta Timur, Penggilingan, Jaktim, Kamis (8/6/2023).
#luhutbinsarpandjaitan #lord #harisazhar #fatia #wahananews #wahanatv

Luhut Mengaku Enggan disebut 'Lord'
Wahana TV
Jumat, 09 Jun 2023 21:43 WIB
Tag: